MINUTES of MEETING |
| |||||
MEETING TOPIC: Pembenahan Manajemen dan Layanan Apartemen Permata Eksekutif (APE) |
| |||||
PARTIES: Unit Owners and Building Management | PERIOD: September 2007 |
| ||||
DAY | DATE: SUNDAY | SEP, 18. 2007 | VENUE: SERBAGUNA ROOM, APARTMENT PERMATA EXECUTIVE, TOWER 1, POS PENGUMBEN, |
| ||||
TIME | DURATION: 17.00-18.15 | 75 MINUTES | PRIORITY: IMPORTANT |
| ||||
ATTENDANT: |
| |||||
1. | TENANT MANAGEMENT: Kiki Abdurahman (Direktur PT.Universal Dwikarya / Pengembang & Badan Pengelola APE), Samuel (Ass.GM), Ramot (Building Manager), Jessica (Marketing & Finance Manager), Sukartono (Chief Engineering), Priyo (HRD), Rina (Administrasi), Aulia (Legal), Tono Y, Anita, Nahwan, Zainudin, | |||||
2. | UNIT APARTMENT OWNERs: Erlina PM (diwakilkan), Johannes (diwakilkan), Widijawati, Watimmena (diwakilkan), Daniel, Heru (diwakilkan), Ditto, Naning, Wiharto, Yulia, Mega | |||||
| | |||||
SUB TOPIC | SUMMARY | TIME (due date) | Person In Charge |
| ||
Rapat Dibuka | Dibuka oleh Ditto (Unit 9J/Tw.1), dengan pembahasan tentang: Realisasi tindak lanjut pertemuan tanggal 11 Pebruari 2007 | | |
| ||
Pembentukan Perhimpunan Penghuni | · PT Universal Dwikarya setuju dengan rencana pembentukan Perhimpunan Penghuni Apartemen Permata Eksekutif | | |
| ||
Laporan Pengelolaan APE | · PT Universal Dwikarya bersedia memberikan laporan berkala kepada penghuni secara transparan melalui media yang sudah tersedia di lapangan | segera | |
| ||
Pembayaran Iuran pengelolaan | · Kedua belah pihak sepakat bahwa pembayaran iuran pengelolaan / Service Charge tetap dilakukan pada bulan September 2007 untuk tagihan bulan Agustus 2007 | | |
| ||
Pembayaran Asuransi Unit Apartemen | · Atas itikad baik kedua belah pihak, pembayaran asuransi unit apartemen dibayarkan hanya untuk periode tahun 2007-2008. Hal ini dikarenakan polis asuransi diterbitkan pada bulan Agustus 2007. | | |
| ||
Penolakan Pembayaran Pph 4 (2) | · Penolakan pembayaran pajak disertai dengan | | |
| ||
Media Komunikasi | · PT. Universal Dwikarya bersedia mengadakan pertemuan rutin setiap 3 (tiga) bulan sekali · Dalam hal ini Kiki Abdurahman menyatakan bersedia hadir pada pertemuan tersebut · Pertemuan antara pengelola Apartemen Permata Eksekutif dengan penghuni akan diselenggarakan oleh PT Universal Dwikarya dalam tempo 1 (satu) minggu mendatang · Pembahasan pertemuan mengarah tentang pembentukan Perhimpunan Penghuni | Dalam 1 (satu) minggu mendatang | |
|
Hasil rapat ini ditandatangani oleh kedua belah pihak
No comments:
Post a Comment