Berbagai tanggapan atas kenaikan tarif pengelolaan Apartemen Permata Eksekutif (APE) muncul. Salah satunya surat via sms yang dikirim oleh ketua pemrakarsa Perhimpunan Penghuni (PP) APE. Berikut isi pesannya:
---
Kpd Sdr.Kiki/Dev Apt Permata Eksekutif.
Mengenai kenaikan Service Crg mau 50%,100% atau bahkan 1000% sy tidak masalah asal ada klarifikasi rincian biaya yg dpt dijelaskan dan dpt diterima oleh seluruh penghuni/pembayar. Sebelum ada klarifikasi maka kami akan bayar sesuai tarif lama. kami tunggu Undangan Klarifikasi dg seluruh penghuni, Direktur yg hrs jelaskan langsung k penghuni,jgn org yg tdk ada kewewenang yg menghadapi penghuni..!! (Ditto)
Sunday, December 23, 2007
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment